Harga Dan Spesifikasi Lengkap Samsung Galaxy Note Edge Terbaru
Harga dan Spesifikasi Lengkap Samsung Galaxy Note Edge Terbaru - Pada acara Gadget Show yang belangsung di Ibu kota german yakni berlin, secara mengejutkan bahwa perusahaan teknologi ternama yakni Samsung.corp baru-baru ini secara mengejutkan bahwa pihaknya tengah merilis sebuah ponsel gadget keluaran terbaru yang diberi nama Samsung Galaxy note edge, berbeda dengan versi lawasnya, Smartphone Android Samsung galaxy note edge memliki desain body yang canggih dan sangat inovatif karena memiliki layar lengkung pada bagian samping, dan dilengkapi dengan layar bertipe Curved Edge screen yang merupakan screen layer terbaik di kelas Android.
Baca juga : Ternyata Ponsel Iphone 6s Plus Berlapis Emas dan Berlian Loh
Jika ditilik dari spesifikasi dan fitur yang dimiliki Samsung galaxy note edge memang patut diancungi jempol, pasalnya selain dilengkapi dengan Layar Super Amoled, berukuran 1600 x 2560 pixels, dan lebar 5.6 inches, ponsel terbaru keluaran samsung ini juga dilengkapi dengan Chipset Qualcomm Snapdragon 805 Or Exynos 5433 dan mengusung Processor Quad-core 2.5 GHz Krait 450 (Snapdragon), Quad-core 1.3 GHz Cortex-A53 & quad-core Cortex-A57 (Exynos), adapun harga untuk memiliki ponsel ini terbilang cukup murah dibandingkan dengan ponsel Smartphone Android lainnya, nah untuk lebih jelasnya silahkan simak review tentang harga dan spesifikasi lengkap Samsung galaxy note edge terbaru di bawah ini.

Spesifikasi Samsung Galaxy Note Edge
- Samsung Galaxy Note Edge dilengkapi dengan Layar Super Amoled, berukuran 1600 x 2560 pixels, lebar 5.6 inches, dengan kerapatan pixel (~539 ppi pixel density) dan juga dilengkapi dengan Corning Gorilla Glass 3
- Menggunakan operasi sistem yang handal yakni OS Android v4.4.4 (KitKat) dan didukung dengan Processor Quad-core 2.5 GHz Krait 450 (Snapdragon), Quad-core 1.3 GHz Cortex-A53 & quad-core Cortex-A57 (Exynos) berteknologi tinggi
- Memiliki dimensi layar berukuran 151.3 x 82.4 x 8.3 mm dengan berat sekitar 174 g dan juga dilengkapi dengan memori internal 32 GB serta Memory Eksternal microSD, yang dapat diperbesar hingga 64 GB
- Dilengkapi dengan Koneksi Data HSDPA, 42 Mbps; HSUPA; LTE, Cat6 50 Mbps UL, 300 Mbps DL dan juga memiliki Konektivitas internet cepat dan juga Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, Bluetooth V4, Infra Red, NFC
- Samsung Galaxy Note Edge dibekali dengan Kamera Depan berukuran 16 MP, dan berkpasitas 3456 x 4608 pixels, optical image stabilization, autofocus, LED flash, dan juga dilengkapi dengan Kamera Belakang 3.7 MP, 1080p@30fps
- Menggunakan Chipset : Qualcomm Snapdragon 805 Or Exynos 5433 dan GPU Adreno 420 (Snapdragon), Mali-T760 (Exynos) yang merupakan ponsel dengan desain futuristik
- Dilengkapi dengan baterai Li-Ion 3,000 mAh yang bisa stand by dengan durasi : 288 hours dan durasi talk time : 24 jam
- Tersedia pilihan warna yang menarik seperti hitam, putih, silver dan juga royal blues
Harga Samsung Galaxy Note Edge
Harga samsung galaxy note edge ini dipastikan akan lebih mahal dibandingkan dengan Harga Samsung Galaxy Note 4 ataupun samsung galaxy V, hal ini dikarenakan amsung galaxy note edge memiliki layar yang canggih, namun harga untuk memiliki ponsel ini diperkirakan tidak sampai 10 Juta Rupiah. secara resmi Harga Samsung Galaxy Note Edge belum di rilis di Indonesia, jadi anda harus bersabar apabila ingin membeli ponsel canggih buatan samsung ini. semoga bermanfaat.
Baca juga : Inilah Android Smartphone Baterai Tahan Lama
Sumber : http://www.infodantutorial.com/2015/08/harga-dan-spesifikasi-lengkap-samsung.html