Download 10 Template Kartu Valentine Microsoft Word
Minggu, 30 April 2017
Edit
Sepuluh template kartu Valentine yang bisa digunakan di Microsoft Word 2007, 2010, dan 2013. Template bisa dicetak pada kertas ukuran A4, Letter, ataupun disesuaikan ke ukuran kertas lainnya.
Anda juga bisa mendapatkan template kartu Valentine yang lain di artikel ini: Download 9 Template PowerPoint Tema Valentine.
Tip:
- Gunakan font jenis script atau kaligrafi untuk mempercantik kartu. Download font gratis di kumpulan situs ini: 23+ Situs untuk Download Font Gratis.
- Warna background dan ilustrasi yang menggunakan shape bisa diubah dengan menggunakan Document Theme.
Template Kartu Valentine Microsoft Word
- Valentine's Day Card (Quarter-Fold) – Word 2013
Template kartu Valentine dengan desain yang minimalis dan nuansa warna pink dan biru. - Valentine Cards – Word 2013
Template kartu Valentine dengan gambar bertabur hati.Baca Juga
- Love Card (Red, Quarter-Fold) – Word 2013
Template kartu dengan gambar motif garis nuansa merah dan background warna putih. - Love Card (Purple, Quarter-Fold) – Word 2013
Template kartu dengan gambar motif garis warna ungu dan background warna putih. - I Love You Card (Quarter-Fold) – Word 2013
Template kartu Valentine dengan gambar hati warna-warni. Gunakan fitur Themes untuk mengubah warna gambar. - Valentines For Kids (12 Designs, 3 Per Page) – Word 2013
Template kartu Valentine untuk anak-anak dengan 12 desain yang lucu. - Valentine's Day Card (Quarter-Fold) – Word 2007
Template kartu Valentine dengan background warna merah dan gambar hati warna pink dan peach. - Valentine's Day Card (Quarter-Fold) – Word 2007
Template ini juga memiliki background warna merah dengan gambar sepasang hati dan bintang-bintang kecil yang berkilau. - Valentine's Day Card (Heart Design, Quarter-Fold) – Word 2007
Template kartu Valentine dengan background warna putih serta gambar dan teks warna merah.
- Valentine's Day Card (Half-Fold) – Word 2007
Template kartu Valentine warna peach yang bisa disisipi foto.
Rekomendasi Artikel
- 30+ Background PowerPoint Berwarna Lembut
- Download 14 Template Album Foto PowerPoint
- Download 45 Gambar Background PowerPoint Tema Valentine
- 60+ Template dan Background PowerPoint Bertema Pernikahan